Detail Cantuman
Advanced SearchText
Tergerak Oleh Belas Kasihan: spritualitas Kemuridan Kristiani
Meski tidak boleh terburu-buru, masyarakat sekarang ini sudah mulai menunggu-nunggu peralihan masa dari pandemi covid-19 ke endemi. Lepas dari suasana yang penuh pengharapan tersebut, suasana dunia dan masyarakat masih diliputi oleh berbagai kemuraman kehidupan akibat peperangan seperti antara Ukraina dan Rusia, bencana alam, kemiskinan, kelaparan, pengangguran, kesenjangan sosial, dan sebagainya. Sementara itu berita mengenai radikalisme, intoleransi, diskriminasi, pembunuhan, PHK, perang media sosial termasuk berita hoaks, dan sebagainya terus menghiasi kehidupan masyarakat kita. Di tengah tantangan dan ancaman yang tidak mudah ini perlu ditumbuhkan sebuah spiritualitas alternatif! Buku Tergerak oleh Belas Kasihan; Spiritualitas Kemuridan Kristiani ini ingin menjawab tantangan tersebut. Buku ini merupakan sebuah tulisan yang membahas spiritualitas kemuridan kristiani yang berakar dan bergerak pada belas kasih Allah. Penulis meyakini bahwa budaya belas kasih merupakan sebuah pilihan yang mesti dikembangkan dalam masyarakat dan Gereja kita. Dengan bahasa yang sederhana dan mudah dipahami, buku ini menawarkan pencerahan bagi orang yang ingin mengembangkan spiritualitas murid-murid Kristus secara berkualitas dan mendalam.
Ketersediaan
221101047 | 230 Mar t | Perpustakaan STFT | Sedang Dipinjam (Jatuh tempo pada2023-11-27) |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
230 Mar t
|
Penerbit | pt kanisius : Yogyakarta., 2022 |
Deskripsi Fisik |
192 hlm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-979-21-7280-5
|
Klasifikasi |
230 Mar t
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
5
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain