Detail Cantuman
Advanced SearchText
Pemikiran Modern : Dari Machiavelli sampai Nietzsche
Gagasan-gagasan para filsuf modern, kerap tidak nyaman di telinga para penjaga status quo: kedengaran ‘subversif’ bagi rezim politis, ‘bidaah’ bagi ortodoksi agama dan ‘sinting’ bagi mediocrity. Namun merekalah yang membuka jalan bagi kebebasan berpikir. Tanpa mereka kiranya orang tak pernah berani secara rasiona mendekati misteri manusia, masyarakat, dunia, dan tuhan seperti yang kini berkembang dalam berbagai ilmu modern. Sains, teknik, ekonomi kapitalistis, negara hukum dan demokrasi modern berpangkal dari sebuah pemahaman filosofis yang lalu menjadi elemen modernitas kita, yakni: subjektivitas (rasionalitas), idea kemajuan (the idea of progress) dan kritik. Para filsuf modern mengembangkan ketiga elemen kesadaran modern itu dalam berbagai ajaran, mulai dari humanisme Renaisans, rasionalisme, empirisme, kritisisme, idealisme, materialisme, romantisme dan positivisme
Ketersediaan
201100148 | 190 har p | Perpustakaan STFT | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
190 har p
|
Penerbit | Kanisius : Yogyakarta., 2019 |
Deskripsi Fisik |
299 hlm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9789792162318
|
Klasifikasi |
190 har p
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
5
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain